Bagi yang sering download software dari internet, tentu punya alamat web khusus yang sering dikunjungi. Website tempat download software gratis di internet sangat banyak, tetapi dari sekian banyak tidak semua memberikan koleksi lengkap, kemudahan, review atau fitur menarik lainnya. Berikut 5 website besar tempat download berbagai software gratis di internet.
Software Gratis yang sering di istilahkan dengan Freeware bisa kita dapatkan di situs-situs besar berikut. Freeware merupakan alternatif murah dari software berbayar. satu hal ketika download software, ketika ingin mendapatkan software yang gratis dan dapat digunakan sepenuhnya, jangan lupa mencari dengan label Freeware.